Curhat Jangan Sembarang Curhat, Ada Syarat Agar Curhat SAH Menurut Buya Yahya

- 19 Agustus 2022, 07:30 WIB
Foto ilustrasi Buya Yahya dalam ceramahnya
Foto ilustrasi Buya Yahya dalam ceramahnya /Foto dok.: Tangkap layar YouTube Al-Bahjah TV

KEPRI POST - Curahan hati yang lebih akrab kita kenal dengan istilah curhat memang tak dapat lepas dari kehidupan kita sebagai manusia.

Namun ternyata dalam curhat ada syarat-syarat yang harus kita perhatikan betul-betul, agar curhat kita menjadi sah dan tidak mendatangkan kemudharatan baik bagi kita dan yang lainnya.

Buya Yahya memberikan penjelasan dan nasihat beliau terkait curhat, dan beliau juga menerangkan tentang syarat-syarat agar curhat sah.

Baca Juga: Cara Mengharap Jodoh yang Benar Agar Tak Kecewa Sepanjang Masa, Ini Nasihat Buya Yahya

Nasihat dan penjelasan beliau tersebut diunggah dalam sebuah video di kanal YouTube oleh akun Buya Yahya pada 13 Agustus 2022.

Buya Yahya berkata, "Curhat baru dianggap sah adalah kalau kepada orang yang ahli,”

“Termasuk curhat tentang permasalahan kita. Itu adalah juga dianggap sah apabila kita kepada ahlinya,”

“Curhat permasalahan kita dengan seseorang sah juga, kalau kepada ahlinya dan tujuannya untuk memberikan solusi,”

Baca Juga: Ini Solusi Tuntaskan Kesulitan dan Kesusahan dari Ustadz Adi Hidayat

Halaman:

Editor: Dita Dwi Agustina

Sumber: YouTube Buya Yahya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x