Indomaret Buka Lowongan Kerja Besar-Besaran

- 11 Agustus 2022, 15:45 WIB
Indomaret membuka lowongan kerja besar-besaran bagi Anda yang ingin bergabung dan berkarier di minimarket ini.
Indomaret membuka lowongan kerja besar-besaran bagi Anda yang ingin bergabung dan berkarier di minimarket ini. /Instagram/@indomaret

Kualifikasi:

. Pria/Wanita

. Usia maksimal 30 tahun

. Pendidikan minimal S1 semua jurusan (diutamakan lulusan Tata Boga, perhotelan, pariwisata dan teknik pangan)

. Berpengalaman kerja minimal 2 tahun, fresh graduate (baru lulus kuliah) dipersilakan melamar

. Memiliki kemampuan memasak dan peka rasa

. Poin plus bila berpengalaman menjadi cook/chef

Jika tertarik dan memenuhi persyaratan lowongan ini, silakan mendaftar secara online, dengan melengkapi form pendaftaran melalui link DI SINI.

Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan lowongan kerja. Karena pendaftaran lowongan kerja, gratis tanpa dipungut biaya dalam bentuk apapun.***

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah