Bukan Jakarta atau Jateng, Ini Provinsi dengan Jumlah Terbanyak Bakal Calon DPD di Pemilu 2024

- 17 Januari 2023, 11:00 WIB
Bukan dari Jakarta atau Jateng, ini provinsi dengan jumlah terbanyak bakal calon anggota DPD di Pemilu 2024.
Bukan dari Jakarta atau Jateng, ini provinsi dengan jumlah terbanyak bakal calon anggota DPD di Pemilu 2024. /Tangkap layar/dpd/kepripost.com

KEPRI POST - Jumlah terbanyak bakal calon anggota DPD yang akan maju di Pemilu 2024 ternyata bukan dari daerah pemilihan (dapil) DKI Jakarta atau Jawa Tengah (Jateng).

Dari total 800 bakal calon anggota DPD yang diterima penyerahan berkas dukungannya di Pemilu 2024, DKI Jakarta hanya berada di urutan kelima.

Sementara itu jumlah bakal calon anggota DPD yang akan maju di Pemilu 2024 melalui dapil Jateng berada di urutan ke-32.

Selama tahapan bakal calon anggota DPD, Komisi Pemilihan Umum (KPU) menerima total 1.080 bakal calon. Dari jumlah tersebut hanya 800 bakal calon yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima.

Baca Juga: Daftar 40 Bakal Calon DPD Dapil Aceh di Pemilu 2024, Ada 3 Petahana yang Maju Lagi

Mengutip laman KPU RI, berikut daftar jumlah bakal calon anggota DPD di masing-masing provinsi di Indonesia.

1. JAWA BARAT 55
(Dari 88 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 55 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

2. RIAU 41
(Dari 45 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 41 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

3. ACEH 40
(Dari 57 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 40 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

4. SULAWESI SELATAN 34
(Dari 42 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 34 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

5. DKI JAKARTA 30
(Dari 41 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 30 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

6. SULAWESI TENGGARA 28
(Dari 38 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 28 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

7. SUMATERA UTARA 27
(Dari 34 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 27 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

8. SULAWESI TENGAH 27
(Dari 34 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 27 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

9. BANTEN 26
(Dari 33 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 26 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

10. SUMATERA SELATAN 25
(Dari 27 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 25 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

Baca Juga: Kota Lama, Jalan Merdeka di Tanjungpinang yang Makin Mirip Malioboro

11. NUSA TENGGARA BARAT 24
(Dari 31 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 24 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

12. KALIMANTAN TIMUR 24
(Dari 26 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 24 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

13. SULAWESI BARAT 23
(Dari 28 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 23 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

14. KALIMANTAN BARAT 22
(Dari 28 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 22 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

15. BALI 22
(Dari 26 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 22 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

16. SUMATERA BARAT 21
(Dari 30 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 21 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

17. JAWA TIMUR 20
(Dari 34 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 20 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

18. JAMBI 20
(Dari 28 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 20 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

19. LAMPUNG 20
(Dari 24 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 20 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

20. KEPULAUAN BANGKA BELITUNG 19
(Dari 19 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 19 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

Baca Juga: 7 Tradisi Imlek di Batam dan Kepri yang Penuh Arti

21. NUSA TENGGARA TIMUR 18
(Dari 30 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 18 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

22. PAPUA SELATAN 17
(Dari 22 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 17 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

23. KEPULAUAN RIAU 17
(Dari 21 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 17 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

24. KALIMANTAN UTARA 17
(Dari 20 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 17 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

25. GORONTALO 17
(Dari 18 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 17 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

26. MALUKU UTARA 17
(Dari 18 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 17 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

27. MALUKU 16
(Dari 21 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 16 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

28. PAPUA BARAT 15
(Dari 26 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 15 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

29. PAPUA PEGUNUNGAN 14
(Dari 19 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 14 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

30. KALIMANTAN SELATAN 13
(Dari 19 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 13 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

Baca Juga: Akau Potong Lembu, Pusat Kuliner Kepri di Tanjungpinang Bakal Makin Cantik

31. PAPUA TENGAH 13
(Dari 22 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 13 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

32. JAWA TENGAH 12
(Dari 22 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 12 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

33. BENGKULU 12
(Dari 14 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 12 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

34. PAPUA BARAT DAYA 12
(Dari 16 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 12 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

35. KALIMANTAN TENGAH 12
(Dari 13 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 12 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

36. SULAWESI UTARA 11
(Dari 12 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 11 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

37. PAPUA 10
(Dari 42 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 10 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

38. DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA 9
(Dari 12 bakal calon yang mendapatkan akses Silon, hanya 9 orang yang penyerahan berkas dukungan pemilihnya diterima).

Setelah menuntaskan tahapan penyerahan dukungan minimal pemilih hingga 29 Desember 2022, KPU kemudian melanjutkan tahapan verifikasi administrasi.

Tahapan ini kemudian akan berlanjut ke perbaikan dan penyerahan dukungan minimal pemilih serta verifikasi administrasi perbaikan bagi para bakal calon anggota DPD di Pemilu 2024 dari masing-masing provinsi.***

Ikuti Selengkapnya Artikel Kami di Google News

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x