Info Loker SMA! PT Teknologi Kartu Indonesia Buka Lowongan Kerja di Salatiga

- 3 Februari 2023, 07:00 WIB
Info loker lulusan SMA dan SMK sederajat di PT Teknologi Usaha Nusantara, membuka lowongan kerja usia 35 tahun.
Info loker lulusan SMA dan SMK sederajat di PT Teknologi Usaha Nusantara, membuka lowongan kerja usia 35 tahun. /Tangkap layar/pt teknologi/

KEPRI POST - Info loker lulusan SMA dan SMK sederajat, PT Teknologi Usaha Nusantara Salatiga, Jawa Tengah, membuka lowongan kerja untuk laki-laki dan perempuan dengan usia maksimal 35 tahun.

PT Teknologi Kartu Indonesia yang membuka lowongan kerja atau loker SMA dan SMK sederajat ini merupakan perusahaan yang bergerak di bidang teknologi di Sidomukti, Salatiga, Jawa Tengah.

Mengutip informasi Karirhub Kemnaker pada Jumat, 3 Februari 2023, berikut informasi lowongan kerja atau loker lulusan SMA dan SMK sederajat di PT Teknologi Usaha Nusantara Salatiga, Jawa Tengah:

Baca Juga: PT Teknologi Usaha Nusantara Buka Lowongan Kerja, Cari S1 Usia Maksimal 35 Tahun

SALES AREA

KUALIFIKASI :

◆ Laki-laki/Perempuan, usia maksimal 35 tahun.

◆ Pendidikan minimal SMK/SMA/Sederajat.

◆ Mampu melakukan presentasi dengan menarik.

◆ Memiliki komunikasi yang lancar dan jelas.

◆ Dapat bekerja secara tim dan individu.

◆ Dapat mengoperasikan MS Office minimal basic.

◆ Memiliki karakter & attitude yang baik.

◆ Bersedia melakukan pelatihan di Salatiga selama 3 bulan.

Baca Juga: PT Ecogreen Batam Buka Lowongan Kerja untuk S1 hingga 9 Februari 2023

DESKRIPSI PEKERJAAN :

◆ Memastikan strategi pemasaran dilaksanakan dan tepat sasaran sesuai arahan Sales Leader/Manager.

• Memastikan komunikasi yang baik dengan pelanggan melalui telepon atau pun chat.

◆ Memperluas target pasar di area yang ditunjuk sesuai strategi tim dan arahan Manager terkait.

◆ Memenuhi target penjualan harian yang direncanakan tim.

Lowongan kerja umumnya tersedia dalam waktu terbatas dan kemungkinan bisa berubah sewaktu-waktu.

Apabila kamu menindaklanjuti informasi lowongan kerja ini ke perusahaan tersebut, pastikan lowongan masih tersedia. Yaitu dengan memeriksa pembaharuannya di situs resmi ataupun di akun media sosial perusahaan.

Berminat? Silakan akses info loker atau lowongan kerja untuk SMA dan SMK sederajat di PT Teknologi Kartu Indonesia via https://karirhub.kemnaker.go.id.***

Ikuti Selengkapnya Artikel Kami di Google News

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah