17 Contoh Soal dan Kunci Jawaban UTS Matematika Kelas 3 SD Semester 2 Beserta Pembahasannya

- 6 Maret 2023, 19:57 WIB
Berikut 17 contoh soal dan kunci jawaban UTS Matematika kelas 3 SD semester 2 beserta dengan pembahasannya.
Berikut 17 contoh soal dan kunci jawaban UTS Matematika kelas 3 SD semester 2 beserta dengan pembahasannya. /Tangkap layar/buku paket/

A. 6/15
B. 8/15
C. 10/15

Jawaban: C. 10/15
Pembahasan: Karena angka penyebutnya sudah sama-sama 15, maka tinggal menambahkan pembilang atau angka atas sehingga 10/15.

7. Ibu dan Siti akan membikin kue donat. Ibu menghabiskan 3/4 kg tepung untuk satu loyang kue donat. Bila ibu akan membuat 3 loyang kue donat, berapa jumlah tepung yang dibutuhkan ibu?

A. 2 Kg
B. 2 1/4 Kg
C. 4/4 kg

Jawaban: 2 1/4 kg
Pembahasan: 1 loyang = 3/4kg, jadi kalau 3 loyang berarti 3/4+3/4+3/4 = 9/4 = 2 1/4 kg.

8. Budi mempunyai tali dengan panjang 1/5m, Beni 1/5m, Lani 3/5m, Udin 2/5m. Jadi tali siapa yang paling panjang?

A. Budi
B. Lani
C. Udin

Jawaban: B. Lani
Pembahasan: Karena memiliki panjang tali dengan penyebut yang sama, sehingga cukup cari angka pembilang mana yang paling besar dan jawabannya adalah milik Lani.

9. Berapakah hasil pengurangan dari bilangan pecahan berikut ini 14/21+6/21 = ....

A. 6/21
B. 7/21
C. 8/21

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x