Jadwal dan Tiket Kapal Laut Telaga Punggur Batam - Tanjungpinang Lebaran 2023 Feri Oceanna dan Marina

16 April 2023, 08:37 WIB
Jadwal dan tiket kapal laut Telaga Punggur Batam - Tanjungpinang untuk Lebaran 2023 dengan Feri Oceanna dan Marina. /tangkap layar/punggur/

KEPRI POST - Bagi Anda yang mau mudik Lebaran 2023, berikut informasi jadwal dan tiket kapal laut Telaga Punggur, Batam - ke Sri Bintan Pura, Tanjungpinang. Rute antar pulau ini termasuk salah satu lintasan penyeberangan laut tersibuk di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).

Sebagai informasi, terdapat dua kapal laut yang melayari rute Telaga Punggur Batam - Tanjungpinang, yakni Feri Oceanna dan Marina. Kapal feri ini memiliki jadwal pelayaran setiap 30 menit sekali setiap harinya, mulai pukul 07.00 sampai 17.30 WIB.

Baca Juga: Jadwal dan Tiket Kapal Laut Batam Center - HarbourFront Singapura Lebaran 2023

 

Adapun waktu tempuh kapal laut Telaga Punggur, Batam - Tanjungpinang adalah sekira 45 hingga 60 menit atau 1 jam.

Inilah jadwal dan tiket kapal laut Telaga Punggur, Batam - Tanjungpinang menjelang dan selama Lebaran 2023 dengan feri Oceanna dan Marina:

Jadwal keberangkatan

Berikut jadwal keberangkatan kapal feri dari Pelabuhan Telaga Punggur, Batam ke Pelabuhan Sri Bintan Pura, Tanjungpinang Lebaran 2023:
• Jam 07.00 WIB.
• Jam 07.30 WIB.
• Jam 08.00 WIB.
• Jam 08.30 WIB.
• Jam 09.00 WIB.
• Jam 09.30 WIB.
• Jam 10.00 WIB.
• Jam 10.30 WIB.
• Jam 11.00 WIB.
• Jam 11.30 WIB.
• Jam 12.00 WIB.
• Jam 12.30 WIB.
• Jam 13.00 WIB.
• Jam 13.30 WIB.
• Jam 14.00 WIB.
• Jam 14.30 WIB.
• Jam 15.00 WIB.
• Jam 15.30 WIB.
• Jam 16.00 WIB.
• Jam 16.30 WIB.
• Jam 17.00 WIB.
• Jam 17.30 WIB.

Baca Juga: Jadwal dan Tiket Kapal Laut Roro Telaga Punggur Batam - Tanjunguban Lebaran 2023

 

Tarif tiket

Tarif tiket kapal laut dari Telaga Punggur, Batam - Tanjungpinang adalah Rp69 ribu untuk sekali keberangkatan. Besaran tarif kapal feri itu berdasarkan Keputusan Gubernur Kepri Nomor 1065 Tahun 2022 yang terbit pada 9 September 2022.

Untuk membeli tiket kapal laut, baik Feri Oceanna maupun Marina, Anda bisa langsung mendatangi loket-loket yang ada di pelabuhan.

 

Itulah jadwal dan tiket kapal laut Telaga Punggur, Batam - Tanjungpinang menjelang dan selama Lebaran 2023. Selamat menikmati perjalanan.***

Editor: Zaki Setiawan

Tags

Terkini

Terpopuler