Adaro Energy Buka Lowongan Kerja! Cari Lulusan S1 untuk Karyawan Permanen

- 13 Maret 2023, 06:19 WIB
PT Adaro Energy (ADRO) membuka lowongan kerja lulusan S1 untuk karyawan permanen hingga 31 Maret 2023.
PT Adaro Energy (ADRO) membuka lowongan kerja lulusan S1 untuk karyawan permanen hingga 31 Maret 2023. /kepripost.com/Zaki Setiawan

KEPRI POST - PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO) membuka lowongan kerja lulusan S1 untuk karyawan permanen. Lowongan ini dibuka sampai 31 Maret 2023 dengan lokasi kerja di DKI Jakarta.

Sebagai informasi, PT Adaro Energy yang membuka lowongan kerja lulusan S1 untuk karyawan permanen ini adalah bisnis ADRO di bidang pertambangan batubara terpadu yang berbasis di Indonesia. Anak perusahaan ADRO juga bergerak di bidang jasa kontraktor penambangan, infrastruktur, logistik batubara, dan pembangkit tenaga listrik.

Mengutip laman resmi perusahaan pada Senin, 13 Maret 2023, berikut lowongan kerja lulusan S1 untuk karyawan permanen di PT Adaro Energy atau ADRO Group:

MANAGEMENT REPORTING OFFICER

Baca Juga: Ribuan Lowongan Kerja di Bekasi Job Fair 2023, Perusahaan yang Ikut Bertambah

Job Responsibilities

◆ Prepare reports required by management and reports required for government agencies (which are determined in accordance with existing regulations – as well as new reports requested with new regulations in the future) accurately and in accordance with standards and policies that apply internally and externally to Adaro and can reported on time according to the specified schedule.

◆ Collect assist CFO Reports from all subsidiaries of the Adaro Group and conduct a brief analysis for CFOs of these subsidiaries whether the records are in accordance with the policies determined by the Group.

◆ Perform reconciliations and special relationships between subsidiaries so that journal elimination can be carried out precisely and accurately (either manually through the SAP BPC system).

Baca Juga: Loker Khusus Batam! PT Excelitas Buka Lowongan Kerja untuk D3, Simak Syaratnya

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x