Loker BUMN 2023! Perum Perhutani - PT Inhutani V Buka Lowongan Kerja Staf Tenaga Teknis

- 12 Mei 2023, 06:37 WIB
Info loker BUMN 2023 di Perum Perhutani - PT Inhutani V yang membuka lowongan kerja untuk bagian Staf Tenaga Teknis.
Info loker BUMN 2023 di Perum Perhutani - PT Inhutani V yang membuka lowongan kerja untuk bagian Staf Tenaga Teknis. /tangkap layar/inhutani/

KEPRI POST - Kabar gembira bagi Anda yang ingin berkarir di perusahaan pelat merah, Perum Perhutani - PT Inhutani V membuka lowongan kerja atau loker BUMN 2023 untuk Staf Tenaga Teknis Kehutanan. Lowongan ini untuk penempatan di Bangka, Lampung Utara, Trenggalek, hingga Medan.

Info loker BUMN 2023 di Perum Perhutani - PT Inhutani V ini merupakan bagian dari program Rekrutmen Bersama BUMN 2023 yang membuka 2.000 lebih lowongan kerja dari sekitar 120 perusahaan BUMN.

 

Mengutip laman BUMN pada Jumat, 12 Mei 2023, berikut info loker BUMN 2023 di PT Perum Perhutani - PT Inhutani V yang membuka lowongan kerja bagi S1 Kehutanan dengan IPK minimum 3,00:

Baca Juga: Loker BUMN 2023 di PT Inhutani V, Penempatan di Bangka, Lampung, Trenggalek, hingga Medan

Staf Tenaga Teknis Kehutanan

Kota Penempatan:

  • Kab. Bangka
  • Kab. Lampung Utara
  • Kab. Trenggalek
  • Kab. Way Kanan
  • Kota Medan
  • Kota Padang Panjang.

Deskripsi Pekerjaan :

 

  • Diutamakan memiliki sertifikat GANIS.
  • Mampu mengoprasikan Drone hingga menjadi peta.
  • Menguasai aplikasi MS Office dan aplikasi pendukung kegiatan kehutanan.
  • Memiliki network kehutanan yang luas.
  • Menguasai Peraturan dan Undang-Undang bidang kehutanan.
  • Memiliki komitmen, integritas dan mampu menjaga rahasia perusahaan.
  • Bekerja secara profesional, sanggup mengatasi tekanan dan tuntutan kerja.
  • Bersedia melakukan tugas lain yang diinstruksikan atasan.
  • Bersedia ditempatkan di site Wilayah kerja PT Inhutani V.

Baca Juga: Loker Perusahaan! PT NOV Profab Batam Buka Lowongan Kerja Bagian Product Engineer, Simak Syaratnya

Requirement:

 

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x