ADRO Adaro Foundation Buka Lowongan Kerja di Kalsel, Lulusan S1 Buruan Daftar

- 3 Maret 2023, 08:30 WIB
ADRO Adaro Foundation membuka lowongan kerja di Kalsel untuk lulusan S1 semua jurusan hingga 31 Maret 2023.
ADRO Adaro Foundation membuka lowongan kerja di Kalsel untuk lulusan S1 semua jurusan hingga 31 Maret 2023. /tangkap layar/adaro/

KEPRI POST - Grup PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO), yakni Adaro Foundation membuka lowongan kerja di Kalimantan Selatan (Kalsel) untuk lulusan S1 semua jurusan. Lowongan ini dibuka hingga batas akhir pendaftaran 31 Maret 2023.

Yayasan Adaro yang melaksanakan program corporate social responsibility melalui ADRO Adaro Foundation ini membuka lowongan kerja untuk S1 di Kalsel dengan status karyawan permanen.

Mengutip laman resmi perusahaan pada Jumat, 3 Maret 2023, berikut informasi lowongan kerja karyawan permanen untuk lulusan S1 di ADRO Adaro Foundation Kalsel:

STAFF PROGRAM

Baca Juga: ADRO Adaro Mining Balangan, Kalsel Buka Lowongan Kerja S1, Cek Syaratnya!

Job Responsibilities

• Supervise, monitor and support the implementers of the CSR program of the SBU (Strategic Business Unit) to be able to carry out program realization activities according to the CSR cycle and PDCA rules to achieve the targets that have been set as well as provide information and recommendations related to CSR programs that are their responsibility to the SBU that implements the program.

Job Requirements

• Bachelor Degree from all major.

• Min 1 year experience as CSR Staff.

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x