5 Rekomendasi Buku yang Harus Dibaca Sebelum Memasuki Umur 20 Tahun

- 29 Januari 2023, 07:53 WIB
Ilustrasi lima buku yang harus dibaca menghadapi usia 20 tahunan.
Ilustrasi lima buku yang harus dibaca menghadapi usia 20 tahunan. /Pixabay.com/ThoughtCatalog/37images

Karena, pada dasarnya buku ini menjelaskan, bagaimana cara agar membangun kebiasaan baik dan menghilangkan kebiasaan buruk.

Baca Juga: Inilah Nama-Nama Timsel Calon Anggota KPU di 20 Provinsi di Indonesia

3. Rich Dad, Poor Dad - Robert T Kiyosaki

Buku ini membahas masalah finansial yang dihadapi banyak orang dikarenakan ajaran keliru orang tua mengenai keuangan, yang juga dialaminya semasa kecil dan remaja.

Karya robert ini menceritakan tentang pengalaman pribadinya, tentang bagaimana dia ingin menjadi orang yang kaya. Didalamnya juga dia menjelaskan tentang perspektif atau sudut pandang orang kaya dan orang miskin perihal uang dari kedua ayahnya.

4. Berani Tidak Disukai - Ichiro Kishimi dan Fumitake koga

Buku ini menyajikan jawaban untuk berani tidak disukai secara sederhana dan langsung.

Karya Ichiro dan Fumitake ini akan memandu pembacanya memahami konsep memaafkan diri sendiri, mencintai diri dan menyingkirkan hal-hal yang tidak penting dari pikiran.

Baca Juga: 6 Hal Heboh Ini Terungkap Dalam Buku Pangeran Harry 'Spare' yang Bocor, Nomor 5 Bikin Sedih

5. How To Influence People - Dale Carnegie

Di dalam buku ini, akan menemukan cara bagaimana berkomunikasi yang baik, konsep dasar berhubungan dengan orang lain.

Karya Dale Carnegie ini, menjelaskan bagaimana membangun kedekatan orang lain, terutama perihal kepercayaan.

Itulah 5 buku yang harus dibaca sebelum umur 20 tahun. Trik dan tips menghadapi masalah yang akan terjadi pada umur kepala dua. Sehingga, tidak kebingungan atau menyesal di kemudian hari.***

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah