30 Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Semester 2

- 22 September 2023, 19:30 WIB
Inilah 30 soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 semester 2 sesuai dengan kurikulum terbaru.
Inilah 30 soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 semester 2 sesuai dengan kurikulum terbaru. /Pexels.com/mikhail nilov/

3. Penyebab kecelakaan lalu lintas di jalan raya terutama kesalahan para pengemudi yang biasanya kurang sabar. Mereka sering ngebut dan ingin mendahului
kendaraan lain. Mengantuk juga sering menjadi penyebab kecelakaan. Jarak yang ditempuh kendaraan terlalu jauh akan mengakibatkan sopir lelah dan mengantuk,
sehingga rawan tabrakan dengan kendaraan lain.

Kalimat tanggapan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah…..
A. Jarak terlalu jauh mengakibatkan pengemudi kurang sabar.
B. Bila sopir berhati-hati , kecelakaan tidak mungkin terjadi.
C. Para pengemudi biasanya mengebut dan mendahului.
D. Tabrakan terjadi karena sering mengantuk pengemudi

Jawaban : B

4. Sebagian produk-produk industri dalam negeri khususnya dalam barang kebutuhan sehari-hari kurang laku dipasaran, masyarakat lebih menyukai produk luar negeri karena kualitasnya lebih baik.

Tanggapan logis terhadap pernyataan di atas yaitu …..
A. Jumlah barang yang dijual dikurangi karena barang karena barang tersebut tidak laku di pasaran
B. Barang-barang kebutuhan sehari-hari perlu diproduksi karena diperlukan.
C. Kualitas barang harus ditingkatkan karena telah ditingkatkan karena konsumen lebih senang barang yang bermutu.
D. Produksi dalam negeri dijual murah karena dengan harga murah barang cepat habis.

Jawaban : C

5. Pada era global, sumber daya manusia (SDM) andai merupakan kebutuham yang mendasar. Usaha untuk mendapatkan (SDM) andal dapat dilakukan melalui
berbagai cara misalnya melalui penataran, pelatihan, kursus, lokakarya, seminar atau kegiatan sejenis, cara yang efektif untuk menghasilkan SDM andal yaitu melalui jalur pendidikan dengan mengikuti pendidikan tertentu. Seseorang dapat belajar berdasarkan kurikulum yang terprogaram dan hari efektif yang pasti.

Simpulan tersirat dari paragraf tersebut adalah…..
A. Pada era global, sumber daya manusia (SDM) andai merupakan kebutuham yang mendasar.
B. Jalur pendidikan dianggap lebih efectif untuk menghasilkan SDM andal.
C. SDM andal dapat dilakukan melalui berbagai cara antara cara pendidikan dan pelatihan.
D. SDM yang andal menjadi kebutuhan mendasar bagi setipa negara baik negara maju dan berkembang.

Jawaban : B

6. (1) Sebagai seorang sastrawan, pekerjaan Djenar Mahesa Ayu menulis novel atau cerita pendek. (2) Dari karya tersebut tentu pembaca memproleh berbagai manfaat.
(3). Penyajian pesan penulis sastra halus dan sopan. (4). Hasil penulisannya jarang menimbulkan hal-hal yang berbau SARA

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah