Peluang Usaha dan Ide Bisnis FnB Paling Menjanjikan di 2023

- 16 Oktober 2022, 08:25 WIB
ilustrasi peluang usaha menjanjikan 2023
ilustrasi peluang usaha menjanjikan 2023 /wirestock/

KEPRI POST - Bisnis FnB mulai dari makanan hingga minuman menjadi bisnis yang memiliki peluang usaha yang tinggi dari waktu ke waktu.

Faktanya menurut sejumlah data, ide bisnis food and beverages adalah salah satu bisnis yang stabil dan maju di segala kondisi dan waktu.

Tentu saja ini dikarenakan kemampuan para wirausaha untuk beradaptasi terhadap peluang usaha dari berbagai perubahan teknologi.

Berikut adalah peluang usaha dan ide bisnis yang patut Anda coba!

Baca Juga: Cara Sukses Membangun Bisnis dari Nol, Ikuti 5 Strategi Kunci Ini

1. Coffee Shop
Bisnis yang satu ini sangat dipengaruhi oleh tempat dan kualitas. Biasanya jika Anda memilih tempat yang tergolong strategis dan memang sering dijadikan lokasi untuk nongkrong.

Maka, coffee shop yang Anda miliki ini bisa membawa keuntungan paling sedikit Rp 1 juta setiap harinya.

Hal yang wajib diperhatikan saat memiliki coffee shop adalah desain interior hingga keragaman menu yang ada pada kedai kopi yang dimiliki.

Jangan lupa jadikan coffee shop Anda menjadi tempat yang nyaman untuk dijadikan tempat bersantai ataupun fokus. Pencahayaan dan interior yang simpel sebenarnya sudah menjadi kunci utama.

Halaman:

Editor: Danisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x