Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Inggris yang Fokus Pada Skill dan Kelebihan yang Kamu Miliki

4 September 2022, 17:45 WIB
Ilustrasi contoh surat lamaran kerja bahas fokus pada skil dan kelebihan yang dimiliki /Sora Shimazaki/Paxel

KEPRI POST - Berikut ini adalah contoh surat lamaran kerja dalam bahasa Inggris yang dapat digunakan baik bagi yang belum berpengalaman maupun yang sudah berpengalaman.

Contoh surat lamaran kerja bahasa Inggris ini mengedepankan skill-skill yang Kamu miliki guna menarik perhatian HR atau personalia.

Tentunya contoh surat lamaran kerja bahasa Inggris ini dapat Kamu ubah disesuaikan dengan skill-skill yang Kamu miliki dan ingin Kamu tampilkan. Tips nya adalah jangan ragu untuk mengangkat kemampuan dan kelebihan yang Kamu miliki.

Baca Juga: Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Inggris dengan Pengalaman Kerja/Magang, Tegas Simpel yang HRD Mau

Jangan lupa juga untuk selalu memahami dan menghafal tulisan pada surat lamaran yang telah Kamu buat. Hal itu dikarenakan saat Kamu dipanggil untuk interview nanti, tentu apa yang sudah Kamu tuliskan pada surat lamaran harus cocok dan sesuai dengan apa yang Kamu katakan pada saat interview.

Baca Juga: Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Indonesia untuk Para Fresh Graduate, Jelas, Sopan dan Mudah Dibaca HRD

Contoh surat lamaran bahasa Inggris yang fokus pada skill dan kelebihan

Surabaya, 5th September 2022

Recruitment Department

PT International Aku Mau

Surabaya Center Lot 123 Kav. A-H

Surabaya, East Java, Indonesia

Email: International.recruitment@akumauuu.com

Baca Juga: Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Inggris untuk Para Fresh Graduate, HRD Mudah Paham, Diri Sendiri Juga Ngerti

Dear Sir/Madam,

I am writing to apply for the Staff Analyst position advertised in your company.

As requested, I am enclosing a completed job application, my certification, my resume, and three references.

The opportunity presented in this listing is very interesting, and I believe that my strong technical experience and education will make me a very competitive candidate for this position. The key strengths that I possess for success in this position include, I have always been a numbers person, with exceptional mathematics and computer skills.

Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru di BOEING Indonesia Posisi Staff Analyst, September 2022

I am a fast and accurate person, with a keen eye for details. I also have experience in learning and excelling at new technologies as needed. Please see my resume for additional information on my experience.

I am certain I would be able to come in and contribute quickly to the team, and I would be delighted if you would consider me for the role. I hope we have a chance to meet together and discuss my application further. I am available at short notice.

Thank you for taking the time to review my application, and it will be a pleasure for me to attend an interview with you at your convenient time.

I look forward to hearing from you soon.

Baca Juga: Contoh Dialog Percakapan Bahasa Inggris di Sekolah Sederhana dan Mudah Dimengerti Beserta Terjemahan

Sincerely,

ttd

Justin Bieber

Demikian contoh surat lamaran kerja bahasa Inggris yang dapat Kamu salin untuk modal awal melamar pekerjaan. Semoga cepat mendapat kerja! Good luck!

Kepripost.com menyediakan berbagai artikel tulisan tentang contoh surat lamaran kerja bahasa Inggris, contoh percakapan dalam bahasa Inggris, contoh interview dalam bahasa inggris, dan lain-lain.

Cukup dengan menelusuri pada kolom pencarian dengan klik icon kaca pembesar yang berada di pojok kanan atas website kepripost.com ini, lalu ketik inggris atau bahasa inggris.***

Editor: Dita Dwi Agustina

Tags

Terkini

Terpopuler