Cara Menghargai Diri Kita Sendiri Menurut Cinta Laura, Cekidot!

- 31 Juli 2022, 18:35 WIB
Cinta Laura
Cinta Laura /Instagram/@claurakiehl

KEPRI POST - Kenapa kita tidak baik membandingkan diri kita dengan orang? Hal itu disampaikan Cinta Laura dalam video instagramnya beberapa hari yang lalu.

Cinta Laura mengatakan bahwa, jangan sampai ekspektasi kamu tentang bagaimana orang lain melihatmu menjadi pikiran negatif yang justru malah merendahkan diri sendiri.

Baca Juga: Artis Ruben Onsu Dapat Kiriman Ilmu Hitam, Cenayang: Ada Jin Bertanduk di Tengkuk Ruben

Be confident! Untuk meningkatkan kepercayaan dirimu, teruslah belajar dan menambah ilmu. Knowledge is power!

Study menunjukkan jika seseorang tidak setara dengan orang orang sekitarnya, maka dia akan orang tersebut disebut Self-fulfilling prophecy.

Dimana proses berpikir, ekspektasi atau harapan kita terhadap sesuatu atau seseorang akan mengarahkan tindakan kita hingga akhirnya ekspektasi tersebut terwujud.

Baca Juga: Nathalie Holscher Akan Cepat Move-on Ketimbang Sule, Netizen Nangis

Selain itu, Cinta Laura juga menyebut ada tiga dimensi dalam cara seseorang memandang dirinya yang dipengaruhi oleh kondisi sosial, yakni :

  • social self-worth
  • Social Self Competence
  • Perceived Control

Merujuk pada persepsi kita terhadap kemampuan kita, untuk mengontrol bagaimana orang lain memandang kita.

Halaman:

Editor: Romi Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah