Tren Kemenangan Arsenal Dihentikan Manchester United, Marcus Rashford Jadi Momok Buat Arteta

- 5 September 2022, 06:15 WIB
Tren Kemenangan Arsenal Dihentikan Manchester United, Marcus Rashford Jadi Momok Buat Arteta
Tren Kemenangan Arsenal Dihentikan Manchester United, Marcus Rashford Jadi Momok Buat Arteta /Foto: Facebook/

KEPRI POST - Laju Arsenal akhir di Liga Inggris di pekan ke-6 akhirnya terhenti, saat menghadapi Manchester United, Minggu 4 September 2022 malam.

Anak asuh Arteta harus rela kehilangan 3 Point saat berhadapan dengan Manchester United, dengan skor 1-3.

Baca Juga: Manchester City Ditahan Imbang 3-3 Atas Newcastle United, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen Liga Inggris 2022

Dibabak pertama dimenit ke-35, Manchester United (MU) berhasil mencuri gol dari Arsenal.

Pemain MU, Antony Santos berhasil mengkonversi bola dari assist Marcus Rashford merobek gawang Arsenal. Skor 1-0 untuk Manchester United.

Hingga menit terakhir babak pertama, tidak ada terjadi gol dikedua tim.

Baca Juga: Ngebet Datangkan Cristiano Ronaldo ke Borrusia Dortmund, Suporter Ramai-Ramai Galang Dana

Dibabak kedua, tepatnya di menit ke-60 Arsenal berhasil menyamakan kedudukan. Pemain Arsenal Bukayo Saka membobol gawang MU. Skor imbang 1-1 untuk kedua tim.

Hanya bertahan 6 menit, Marcus Rashford menjadi momok menakutkan bagi Arsenal karena mencetak gol kedua bagi MU. Dua gol untuk Manchester United.

Halaman:

Editor: Romi Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah