4 UniversitasTerbaik di Bengkulu, UNIB dan Universitas Muhammadiyah Bengkulu Urutan ke Berapa?

- 27 Mei 2023, 16:20 WIB
Inilah empat universitas terbaik di Bengkulu, UNIB dan Universitas Muhammadiyah Bengkulu urang ke berapa?
Inilah empat universitas terbaik di Bengkulu, UNIB dan Universitas Muhammadiyah Bengkulu urang ke berapa? /tangkap layar/Unib/

Berikutnya excellence atau keunggulan dengan jumlah naskah yang kerap dikutip dengan bobot penilaian 40 persen dan 10 persennya transparansi atau keterbukaan, yakni jumlah kutipan dari 210 peneliti terbaik.

Baca Juga: 10 Universitas Terbaik di Sumatera Selatan (Sumsel) 2023, Universitas PGRI Palembang Peringkat Berapa?

Berdasarkan pemeringkatan tersebut, Universitas Bengkulu (UNIB) menempati peringkat nomor 1 di Bengkulu. Kampus ini berada di peringkat 49 Indonesia dengan penilaian dampak 1.335, keterbukaan 6.553, dan keunggulan 4.806.

 

Nomor 2 adalah Universitas Dehasen Bengkulu (UNIVED) yang berada di peringkat 415 Indonesia dengan penilaian dampak 9.748, keterbukaan 6.553, dan keunggulan 7.212.

Baca Juga: 7 Universitas Terbaik di Kepulauan Riau (Kepri) 2023, Umrah dan Uniba peringkat ke Berapa?

UNIVED bersaing ketat dengan Universitas Prof Dr Hazairin SH Bengkulu (UNIHAZ) yang berada di peringkat 491 Indonesia dengan penilaian dampak 17.009, keterbukaan 5.009, dan keunggulan 7.212. Sedangkan Universitas Muhammadiyah Bengkulu berada di peringkat 608.

 

Itulah 4 universitas terbaik di Bengkulu versi Webometrics 2023, termasuk di antaranya UNIB dan Universitas Muhammadiyah Bengkulu.***

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x