Link Twibbon Pilihan Hari Sepeda Sedunia, Simpel dan Mudah Digunakan

- 2 Juni 2022, 21:17 WIB
pasang twibbon memperingati Hari Sepeda Sedunia, untuk memeriahkan acara Peringatan ini
pasang twibbon memperingati Hari Sepeda Sedunia, untuk memeriahkan acara Peringatan ini /twibbonize .com/

KEPRI POST - Link Twibbon pilihan Hari Sepeda Sedunia dan Lingkungan Hidup berikut bisa Kamu gunakan dengan simpel dan mudah untuk unggahan di media sosial.

Banyak desain dengan gambar dan kampanye menarik yang bisa Kamu pilih sesuai keinginan.

Salah satunya peringatan Hari Sepeda Sedunia dengan aksi sejuta sepeda satu Indonesia. Kamu tinggal memasukkan foto terbaik ke dalam frame yang tersedia lalu unggah ke media sosial.

Baca Juga: Peringati Hari Lahir Pancasila, IKAL-Lemhannas Kepri Gelar Dialog Kebangsaan di Sekolah Pelita Utama Batam

Dikutip kepripost.com dari berita Desk Jabar berjudul "10 Link twibbon Pilihan World Bicycle Day atau Hari Sepeda Sedunia yang Diperingati Tiap 3 Juni 2022", berikut pencetus dan awal mula 3 Juni diperingati sebagai Hari Sepeda Sedunia.

Ia bernama La Leszek Sibilski, Sosiolog berkebangsaan Polandia-Amerika.

Kemudian pada akhirnya, sebanyak 193 negara anggota PBB termasuk Indonesia mendukung resolusi tersebut.

Baca Juga: PPDB Batam 2022, Aman Ingatkan Sekolah Tak Lakukan Pungutan Liar

Sepeda merupakan moda transportasi yang sangat bermanfaat bagi lingkungan.

Sepeda termasuk olahraga sederhana, murah, dan dapat diandalkan serta ramah lingkungan.

Para komunitas sepeda di Kota Batam, misalnya, mengadakan gowes bersama memperingati Hari Sepeda Sedunia dan Lingkungan Hidup.

Baca Juga: Kampung Tua Bakau Serip, Tempat Pembuangan Sampah yang Disulap Jadi Desa Wisata

Gowes bersama akan dilaksanakan pada Minggu, 5 Juni 2022 pukul 07.00 WIB dengan start dan finish dari Kantor Wali Kota Batam.

Sementara untuk titik kumpul ada di tiga lokasi, yakni Pollux Habibie, Pertokoan Grand Niaga Mas, dan Bundaran Tuah Madani.

Selain gowes bersama, masih banyak cara yang bisa dilakukan untuk meramaikan peringatan Hari Sepeda Sedunia. Antara lain dengan membuat frame twibbon bertema Hari Sepeda Sedunia dan Lingkungan Hidup.

Baca Juga: Kijang Innova Baru 2.800 CC, Mesin Lebih Besar Harga Lebih Murah

Berikut link twibbon untuk memeriahkan peringatan Hari Sepeda Sedunia:

https://www.twibbonize.com/b2wccworldbicycleday

https://www.twibbonize.com/worldbycicledayb2wkrw2022

https://www.twibbonize.com/gcworldbicycleday

https://www.twibbonize.com/1jutasepeda1indonesia

https://www.twibbonize.com/bbcperumdamtda

https://www.twibbonize.com/indonesiapunyafederal

https://www.twibbonize.com/fespaharisepedasedunia.***

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah