5 Rekomendasi Wisata Batam di Pulau Terpencil yang Memesona

- 28 Agustus 2022, 11:32 WIB
5 rekomendasi wisata Batam di pulau terpencil yang lagi hits dan memesona
5 rekomendasi wisata Batam di pulau terpencil yang lagi hits dan memesona /kepripost.com/

4. Pulau Tunjuk

Jika Kamu gemar dengan panorama matahari terbit dan tenggelam, Kamu harus singgah ke Pulau Tunjuk saat liburan di Batam.

Baca Juga: 11 Sekolah Terbaik di Batam 2022, Sekolahmu Peringkat Berapa?

Pulau Tunjuk merupakan salah satu keindahan alam yang terdapat di Batam, memiliki pantai dengan pasir putih bersih dan air laut yang jernih. Tak hanya itu, pulau ini juga memiliki fasilitas penginapan bagi pengunjung.

Namun jika tak ingin menginap di penginapan, Kamu bisa memilih untuk mengelar tenda yang akan menjadikan momen liburan Kamu makin berkesan.

5. Pulau Mubut

Pulau Mubut merupakan pulau tak berpenghuni yang memiliki nuansa asri pulau tropis yang alami di kawasan Sembulang, Kecamatan Galang.

Tak hanya memiliki pemandangan dan keindahan pantai, di pulau ini pengunjung bisa bersantai, menikmati sunset, hingga bermain air dan pasir putih.***

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah