5 Lokasi Mixue Batam Buat Kalian Pecinta Es Krim, Kepoin Respon Pelanggan di Sini!

- 16 Februari 2023, 08:00 WIB
Salah satu lokasi Mixue di Batam, menyediakan beragam es krim populer asal negeri China.
Salah satu lokasi Mixue di Batam, menyediakan beragam es krim populer asal negeri China. /tangkap layar/mixue/

Kedai ini berlokasi di Taman Baloi, Kecamatan Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau.

"Lokasi sangat mudah ditemukan. Tapi harus berkendara pribadi, karena bukan jalanan yang dilewati oleh angkutan umum(angkot). Mungkin ini store terbesarnya di Batam. Banyak tempat duduknya dan nyaman sih. Ada banyak pilihan. Ini store terbaru (grand opening 26 januari 2023). Patokannya, masuk dari simpang kara," ucap seorang konsumen.

2. Mixue Nagoya

Baca Juga: Murah Banget Wak! Di Batam Cuma Rp 6 Ribu Saja Harga Hand Sanitizer Ini, Lagi Promo Rupanya

Lokasi Mixue Nagoya ini berdekatan dengan Taman Nagoya Indah dan New Tamia Car Wash. Tepatnya di Taman Nagoya Indah, Lubuk Baja Kota, Lubuk Baja, Batam.

"Peach earl grey tea nya sangat enak, seger gtu rasanya terus tidak terlalu manis dan porsinya sangat besar bisa minum untuk berdua, peach nya juga sangat banyak. Layanannya sangat bagus hanya saja sajiannya agak lama, tetapi tidak jadi masalah menurut saya," ujar Denny, salah satu pelanggan.

3. Mixue Greenland

Mixue Greenland ini dekat dengan Masjid Shirothal Mustaqim. Lokasinya pun dekat dengan warung makan dan dekat dengan Perumahan Citra Kota Mas. Tepatnya di Ruko Greenland No 3A, Teluk Tering, Kecamatan Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau.

"Asyikkk suasananya....lumayan cepat pelayanan nya," ulas salah satu pelanggan di sana.

"Rame, antrian cukup panjang. Lokasi yang berada di pinggir jalan, cukup mudah ditemui," lanjut pelanggan lainnya.

4. Mixue Kintamani

Baca Juga: 7 Tempat Kuliner Malam Khas Batam yang Menawarkan Menu Makan Enak dan Murah

Mixue Kintamani berada tak jauh dari DPD Partai Golkar Kota Batam dan Universitas Universal. Tepatnya di Jl Kintamani, Teluk Tering, Kecamatan Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau.

Halaman:

Editor: Zaki Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah